Latest News

Speedometer All New Honda Cb150r Full Digital| Redline 10000 Rpm | Motor Tuo

Speedometer All New Honda CB150R
Speedometer All New Honda CB150R
Sebelumnya , bocoran speedometer milik Honda Sonic 150R sudah keluar. Sekarang giliran Speedometer milik All New Honda CB150R sob. Bocoran ini bersumber dari tmcblog.

Speedometer All New Honda CB150R ini tak luput dari perubahan "besar-besaran" dari AHM sob. Desain Speedometer yang gres Full Digital sob. Jan sip wis. Dari gambar diatas mari kita analisa sob.
  • Terdiri dari dua cluster
  • Cluster pertama ada Bar Graph dari Tachometer di atas
  • Cluster pertama sebelah kiri ada semacam display 7 segmen Jam digital dan mungkin gear indicator
  • Cluster pertama sebelah kanan ada semacam kafe graph fuel meter
  • Cluster kedua yaitu adanya display 7 segmen dari Kecepatan ( speedometer)
  • Backlight warna Biru dengan abjad digital berwarna gelap
Dari gambar diatas , Redline milik All New Honda CB150R sekitar 10.000 RPM sob ( walau agak burem sih ). Berbeda dengan Honda Sonic 150R yang mempunyai Redline 9.500 RPM. Lantas hubungannya apa?

Dari bocoran data di TPT , All New Honda CB150R ini mempunyai kubikasi sama dengan Honda Sonic 150R , sebesar 149 ,16 cc. Kalau Redline beda disinyalir ada perbedaan mas bro. Minimal setingannya lah.

Sekian , agar bermanfaat.

0 Response to "Speedometer All New Honda Cb150r Full Digital| Redline 10000 Rpm | Motor Tuo"

Total Pageviews